Latihan Soal Ujian Tengah Semester Ganjil Bahasa Indonesia Kelas 6
Latihan Soal Sumatif Tengah Semester Ganjil
MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA
KELAS: VI (ENAM)
WAKTU : 60 MENIT
Bacalah teks berikut untuk menjawab soal 1-3!
Hani sudah di luar rumah. Ia sudah siap menggunakan teleskop untuk melihat fenomena
bintang jatuh. Anak-anak lainnya juga ikut mengamati bintang jatuh di rumah
masing-masing.
1. Tokoh utama cerita di atas adalah ....
a. Hani b. Bintang
c. Anak-anak d. Ayah
2. Latar dari kutipan cerita di atas adalah
kecuali ....
a. Malam hari b. Di luar rumah c. Membeli teleskop d. Di rumah
3. Hal yang akan dilakukan Hani adalah ....
a. Bermain dengan teman b. Membeli teleskop c. Mengamati bintang jatuh d. Bermain di luar rumah
4. Formulir berisi data siswa untuk mendaftar ke
sekolah. Data yang harus diisi dalam formulir adalah ....
a. Formulir identitas diri b. Formulir pendaftaran
c. Formulir surat pribadi d. Formulir tilik kesehatan
5. Keterangan yang sesuai untuk mengisi 1.a
adalah ....
a. Nia Wardani b. 12 tahun
c. nama ayah d. MI Al Hidayah
6. Keterangan yang sesuai untuk mengisi 1.b
adalah ....
a. Nia Wardani b. 12 tahun
c. nama ayah d. MI Al Hidayah
7. Penulisan tempat dan tanggal surat yang
tepat adalah ....
a. Lamongan 11 Mei 2024 b. Lamongan 11 mei 2024
c. Lamongan 11 mei 2014 d. Lamongan, 11 Mei 2024
8. Kakak, apa kabar? semoga kakak selalu dalam
keadaan sehat. Penggalan surat di atas adalah bagian surat pribadi yang disebut
....
a. Isi Surat b. Pembuka surat c. Penutup
d. Salam
9. Ide pokok dari bacaan di atas adalah ....
- a. Membuang sampah sembarangan
- b. Dampak membuang sampah sembarangan
- c. Manfaat membuang sampah plastik sembarangan
- d. Sampah plastik tidak dapat didaur ulang oleh alam
10. Ekosistem dalam bacaan di atas memiliki
arti ....
- a. Menyelamatkan diri
- b. Hubungan timbal balik makhluk hidup dengan lingkungannya
- c. Cara makhluk hidup bertahan hidup
- d. Cara makhluk hidup berkembang biak
11. Pertanyaan yang jawabannya terdapat pada
paragraf di atas adalah ....
- a. Mengapa makhluk hidup banyak yang mati?
- b. Mengapa makhluk hidup menelan sampah?
- c. Apakah sampah plastik dapat di daur ulang?
- d. Siapakah yang membuang sampah plastik?
12. Kegiatan mencari informasi dengan
melakukan tanya jawab kepada narasumber dinamakan ....
a. Tanya jawab b. Diskusi
c. Pidato d. Wawancara
13. Tema pada petikan wawancara di atas adalah
tentang ....
a. Pendidikan b. Seni musik c. Adat istiadat d. Seni tari
14. Narasumber dalam wawancara tersebut
berprofesi sebagai ....
a. Penari b. Seniman
c. Guru tari d. Pemusik
15. Pernyataan yang sesuai isi wawancara
tersebut adalah ....
- a. Siswa tidak antusias mempelajari tari tradisional
- b. Siswa antusias mempelajari tari tradisional
- c. Siswa antusias mempelajari tari modern
- d. Pewawancara merupakan seorang wartawan
II. Isilah titik-titik berikut dengan jawaban yang benar!
1. Tokoh utama paragraf di atas adalah ....
2. Bagian yang menceritakan maksud dan tujuan
dalam surat disebut ....
3. Setiap orang dalam diskusi memiliki hak dan
kebebasan untuk ....
4. Orang yang diwawancarai disebut ....
III. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar!
1. Apa yang kamu ketahui tentang formulir
pendaftaran?
2. Sebutkan unsur-unsur dalam penulisan surat
pribadi!
3. Buatlah pertanyaan yang sesuai dengan
paragraf di atas!
4. Apa makna kata Maestro pada bacaan di atas?
5. Buatlah kalimat penutup untuk surat pribadi
yang ditujukan kepada nenekmu!
Tidak ada komentar
Harap berkomentar dengan sopan dan sesuai topik